ELNEWS — Pada tanggal 2 Oktober 2023, Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito
Pemerintah Daerah
Pemprov Sumsel Laksanakan Sholat Minta Hujan (Istisqo) Berjamaah di Griya Agung
Gubernur Sumsel H Herman Deru dalam arahannya menegaskan sholat istisqo yang digelar merupakan salah satu bentuk ikhtiar memohon kepada Allah SWT agar diturunkan hujan di tengah panasnya cuaca akibat elnino yang tengah melanda sejumlah wilayah di Indonesia.
Tangis Haru Pegawai Pemprov Lepas Gubernur di Hari Terakhir Ngantor
Mereka rela menanti momen melepas langsung Gubernur Terinovative itu. Setelah melakukan berbagai persiapan beres-beres ruangan, tampak Gubernur Herman Deru turun sekitar pukul.17.30 wib. Saat tiba di lobby, ratusan pegawai sontak langsung melambaikan tangan menyapa Gubernur kebanggaan masyarakat tersebut.
Pj Gubernur Sumsel Agus Fatoni Mendapat Pujian dari Herman Deru
Herman Deru, mantan Gubernur Sumsel, memberikan pujian kepada Agus Fatoni, yang akan menjadi Pj Gubernur Sumsel, dengan menyebutnya sebagai “orang baik” dan meminta dukungan dari SKPD dan ASN untuk kesuksesan Agus Fatoni dalam perannya sebagai Pj Gubernur.
Deputi Bidang Statistik Produksi RI, Apresiasi Hasil Kinerja Gubernur Sumsel
Herman Deru menilai data yang diberikan BPS ini sangat penting, misalnya Sumsel mendapatkan prestasi seperti penuruna kemiskinan ektrim termasuk penuruan angka stunting.
5 Tahun Pimpin Sumsel, HDMY Raih 214 Penghargaan Tingkat Nasional
“Sumsel ini merupakan salah satu provinsi hebat. Banyak penghargaan tingkat nasional yang telah diraih. Setidaknya tercatat ada 214 penghargaan yang sudah kita dapatkan,” kata Herman Deru saat olahraga bersama jajaran pegawai di halaman Kantor Gubernur Sumsel, Jumat (29/9) pagi.
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.