Selain di pidana penjara terdakwa Edi Kurniawan juga dikenakan denda sebesar Rp 50 juta subsider 3 bulan kurungan.
Kejati Sumsel
Kejati Sumsel Geledah Tiga Tempat Sekaligus
Penggeledahan tersebut terkait penyidikan dugaan korupsi penerbitan Surat Penguasaan Hak (SPH) untuk ijin Perkebunan dan kegiatan Usaha Perkebunan di Wilayah Kabupaten Musi Rawas Sumsel tahun 2010 dan 2023 berdasarkan surat penetapan Pengadilan Negeri Palembang No.16/PenPid.Sus-TPK-GLD/2024/PN Plg tanggal 14 Maret 2024 dan Surat Perintah Penggeledahan Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan Nomor : PRINT-501/L.6.5/Fd.1/03/2024 tanggal 13 Maret 2024.
Kejati Sumsel Tahan Dua Tersangka Korupsi Penjualan Asrama Mahasiswa
Kasi Penkum Kejati Sumsel Vanny Yulia Eka Sari SH MH, membenarkan hari ini tim penyidik Pidsus Kejati Sumsel, menahan dua tersangka terkait kasus tersebut.
Kejati Sumsel Serahkan Tersangka Kasus Bobol Rekening Nasabah Rp6,4 Miliar ke JPU Kejari OKI
Diketahui tersangka Andrie Triyono oknum pegawai bank yang terjerat kasus korupsi bobol rekening nasabah bank BNI Cabang Kayuagung OKI senilai Rp6,4 miliar
Kejati Sumsel Geledah Kantor KPP Madya Bagor dan Rumah Tersangka Fajar Febriansyah
Penggeledahan tersebut terkait kasus dugaan korupsi dalam pemenuhan kewajiban perpajakan di beberapa perusahaan tahun 2019 sampai dengan tahun 2021.
Korupsi Pajak, Direktur PT Rizki Jaya Utama Diperiksa
Saksi diperiksa Kejati Sumsel sebagai saksi kasus penyidikan dugaan kasus korupsi dalam pemenuhan kewajiban perpajakan pada beberapa perusahaan di KPP (Kantor Pelayanan Pajak) Pratama Palembang tahun 2019, 2020, 2021.
Rumah Tersangka Kasus Korupsi Bobol Rekening Rp6,4 Miliar Digeledah Kejati Sumsel
Koordinator Penyidikan Tindak Pidana Khusus Kejati Sumsel, Noordien Kusumanegara SH MH, membenarkan kegiatan tersebut. Terkait barang yang disita tersebut akan di teliti lebih lanjut oleh tim penyidik guna menguatkan alat bukti penyidikan.
Kejati Sumsel Tunda Pemerikasaan Saksi yang Jadi Caleg pada Kasus Pasar Cinde
Asisten Pidana Khusus Kejati Sumsel Abdullah Noer Denny SH MH, mengatakan, dalam kasus penyidikan pasar cinde saat ini untuk pemeriksaan saksi ditunda duluh.
Buronan Pengrusakan Rumah Kades di Banyuasin Ditangkap
Terpidana Edi Hartanto ditangkap karena yang bersangkutan DPO selama 2 tahun terkait kasus pengrusakan rumah kades di Banyuasin.
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.